NEWSTICKER

Trend Tanah Virtual

16 February 2022 21:07

Berkat kemajuan teknologi, masyarakat rela mengeluarkan uang besar untuk membeli sebidang tanah virtual yang tidak ada wujudnya.

Semenjak metaverse menjadi viral, banyak masyarakat yang tertatik untuk membeli aset property dalam bentuk virtual. Jadi, tanah virtual akan tetap eksis dan menjanjikan.

Bagaimana pengaplikasian sistem jual beli tanah virtual?

Serta apa saja yang perlu diperhatikan?