Cerita Kamaruddin Pernah Tawarkan Pengampunan Keluarga Yosua ke Sambo & Putri
27 January 2023 13:12
SHARE NOW
Pengacara keluarga Yosua, Kamaruddin Simanjuntak menceritakan pernah menawarkan upaya pengampunan dari keluarga Yosua kepada Sambo dan Putri. Namun, tidak direspons. Hanya Eliezer yang meresponnya, sehingga keluarga Yosua memberikan pengampunan pada Eliezer.
"Bharada Eliezer sudah menjadi manusia yang merdeka. Tinggal kepada Tuhan, saya yakin Tuhan pasti sangat suka pertobatan orang jahat kembali ke jalan yang benar. Tetapi Ferdy Sambo tidak mau merespons. Dia terus memfitnah orang mati," ujar Kamaruddin.